Lima Senjata Paling Berbahaya Rusia di Tahun 2030
Yars 24

Lima Senjata Paling Berbahaya Rusia di Tahun 2030

RS-24 Yars / Sputnik
RS-24 Yars / Sputnik
Rudal  RS-24 Yars

Dalam beberapa tahun terakhir Rusia telah menempatkan intercontinental Balistic Missile (ICBM) pada proses pembangan dengan mengganti peluncur silo menjadi peluncur mobile yang bisa berpatroli di banyak pedesaan Rusia.

Yang terbaru adalah RS-24 Yars yang memasuki layanan pada tahun 2010, Yars dilengkapi dengan empat multiple independently targetable dan maneuverable reentry vehicles yang masing-masing mengemas hulu ledak  nuklir 150-to-250-kiloton. (Sebagai perbandingan bom yang dijatuhkan di Hiroshima adalah sekitar 15-18 kiloton.)

Rudal Yars dilaporkan memiliki jangkauan 6.800 mil, sehingga mampu menyerang setiap titik di Amerika Serikat, Alaska dan Hawaii. Rudal ini menggunakan jaringan dan navigasi navigasi satelit GLONASS yang merupakan versi GPS Rusia untuk mencapai kesalahan target hanya dalam diameter 250 meter. Akurasi tinggi ini membuat Yars akan menjadi senjata serangan pertama yang sangat bebahaya.

2.PAK-FA