1.Proximity fuses
Proximity fuses atau sekering kedekatan menggunakan radar doppler atau sensor lain untuk menentukan senjata meledak pada jarak tertentu dari target yang dituju.
Teknologi ini menjadikan artileri dan tank lebih efektif terhadap infanteri dan memungkinkan untuk senjata yang lebih canggih untuk senjata anti-tank, anti-pesawat, dan anti-kapal.
Peneliti Amerika diberi desain Inggris dan menemukan cara untuk membuat sekering lebih mampur. Sekering yang ditingkatkan secara rahasia dikirim ke pasukan garis depan dengan instruksi ketat untuk hanya menggunakannya saat yakin semua amunisi meledak hingga musuh tidak bisa menemukan teknologi ini.
Teknologi ini menjadi salah satu faktor kemenangan Amerika di Pertempuran Guadalcanal dan Bulge.