Senjata-Senjata yang Dipamerkan Rusia di Suriah

Senjata-Senjata yang Dipamerkan Rusia di Suriah

Senjata Elektromagnetik

Krasukha-4 Rusia
Krasukha-4 Rusia

Rusia juga diketahui menempatkan sistem senjata elektronik Krasukha-4 di Suriah, untuk menekan radar pesawat dan drone tempur. Ia mampu melindungi objek dari deteksi radar dalam jarak 150-300 kilometer, serta menekan pesawat AWACS dan perangkat senjata elektronik musuh. Sistem Krasukha-4 diadopsi sejak 2012, dan mulai beroperasi sejak 2013. Di laut, Vasily Tatischev dari Armada Baltik melakukan tugas intelijen.

Sumber: RBTH