Bagaimana Senjata Rusia Mampu Bantu Hancurkan ISIS?

Bagaimana Senjata Rusia Mampu Bantu Hancurkan ISIS?

Butuh Penerjun Payung di Tengah Gurun

suriah bomPertempuran di wilayah pinggiran Damaskus bagian timur yang padat penduduk bisa dibandingkan dengan karakter pertempuran yang terjadi sekitar sebulan lalu, saat pemerintah Suriah gagal melakukan serangan balik. Ini merupakan wilayah yang dapat dianggap sebagai fondasi organisasi serangan balik umum terhadap wilayah Palmyra, yang pada dasarnya dapat mengubah arah operasi militer melawan ISIS di Suriah. Saat ini, ISIS sudah mengakumulasikan pasukan yang paling tangguh, yang hanya bisa dikalahkan oleh pasukan pemerintah jika jumlahnya lebih banyak. Diperkirakan, senjata modern Rusia seperti T-90 sangat cocok dipasok ke wilayah ini.

Next: Mengapa Rusia Berpihak pada Suriah?