3 Senjata Rahasia Yang Dibangun Hitler Pada Perang Dunia II

3 Senjata Rahasia Yang Dibangun Hitler Pada Perang Dunia II

Tank Remote Control Goliat

hilter senjata4Disebut Goliath yakni sebuah tank mini yang dikendalikan dengan ank joystick dan didukung oleh dua motor listrik yang kemudian digantikan oleh pembakar gas. Goliath dirancang untuk membawa antara 133 dan 220 pound bahan peledak tinggi dan digunakan untuk membersihkan ladang ranjau dan mengirimkan pasokan bahan peledak kepada pasukan yang sedang dikepung musuh. Nazi membangun lebih dari 7.000 Goliat selama perang dan membuka jalan untuk senjata remote control

 

Sumber: Weapons of WWII magazine,