3 Perubahan Terkait Penjualan S-300 ke Iran
Sistem rudal S-300

3 Perubahan Terkait Penjualan S-300 ke Iran

KEMBALI KE ERA PERSAINGAN GEOPOLITIK

s-300

Kita mungkin tidak ingin kembali ke hari-hari masa lalu dimana setiap perkembangan dunia harus dilihat dalam kompetisi politik dengan kekuatan besar lain. Tetapi apa boleh buat hal itu sepertinya akan terjadi. Sanksi yang diimplementasikan dalam menanggapi intervensi Rusia di Ukraina Barat mau tidak mau telah mempengaruhi ekonomi Rusia hingga Moskow terpaksa menggeser pandanganya dari Barat yang tidak lagi bisa menjamin ekonomi. Dan Timur Tengah menjadi wilayah yang dilirik. Dan ini akan menjadikan pertempuran geopolitik di Timur Tengah antara Rusia dan Amerika /Barat. Dengan penjualan yang akan datang dari S-300 ke Iran, Rusia telah menemukan cara untuk meningkatkan penjualan yang dramatis ke wilayah tersebut.

 

Sumber: National Interest