5 Negara Yang Membutuhkan Drone Amerika

5 Negara Yang Membutuhkan Drone Amerika

Kanada

peta kanadaDalam hal teritorial daratan, Kanada adalah yang kedua setelah Rusia dalam hal ukuran. Selanjutnya, negara ini memiliki garis pantai terbesar di dunia. Namun Kanada tidak memiliki basis populasi yang besar dan bagian utara.

Kanada Utara kira-kira tiga setengah kali ukuran Alaska, tetapi memiliki kurang dari sepertiga dari populasi negara terbesar di Amerika. Wilayah ini luas dan menawarkan harta karun berupa mineral. Kanada utara sebelumnya dikenal sebagai daerah yang lebih banyak membeku. Tetapi sekarang mulai mencair karena pemanasan global.

Tapi di situlah letak masalah bagi Kanada. Mencairnya Northwest Passage berarti akan ada peluang ekonomi yang luar biasa, tapi pada saat yang sama, Kanada harus mulai untuk patroli wilayah itu dengan benar guna mempertahankan kedaulatan. Apalagi Rusia juga sedang semangat membangun kekuatannya Arktik. Sebuah drone  besar seperti Northrop Grumman MQ-4C Triton-akan membantu Kanada dalam patrolinya ke utara.

2. SINGAPURA