Pembagian Generasi Pesawat Rusia
MiG-29

Pembagian Generasi Pesawat Rusia

Generasi II

MIG-19 SOLDIERS

Kekalahan itu memaksa Amerika secara cepat meluncurkan F – 86 Sabre yang akhirnya mampu bersaing dengan MiG-15. Karena F-86 ini sudah masuk dalam generasi kedua.

Su-9
Su-9

Tetapi lagi-lagi Amerika dikejutkan dengan munculnya MiG-19, I-350 yang pertama kali terbang pada September 1953 yang kemudian dikembangkan menjadi varian MiG-19S.  Inilah sebagian dari generasi kedua.Di jajaran ini juga ada MiG-21,  Sukhoi Su-9/Sukhoi Su-11, Yakovlev Yak-38.

NEXT: GENERASI III

10 Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Comments are closed