
Perang Besar
Mereka meramalkan bahwa sebagian besar kemajuan teknologi dalam 15 tahun ke depan tidak akan berdampak positif besar pada ekonomi Afrika. Pada 2015, mereka mencatat, agenda Eropa akan memasukkan komponen akhir dari integrasi Uni Eropa yang kini terancam oleh krisis ekonomi yang sedang berlangsung di kawasan itu. Laporan ini juga mengemukakan tidak mungkin unifikasi Korea.
Amerika juga memprediksi akan muncul koalisi teroris internasional dengan tujuan anti-Barat yang beragam dan akses ke WMD. China menuntut Jepang membongkar program nuklirnya, mendorong AS untuk datang membantu Tokyo menuju “perang besar.”
“Dunia ini di ambang era baru yang mungkin menyerupai naskah film James Bond,” tulis The Telegraph pada tahun 2000 ketika mengupas prediksi tersebut. (VIT)
Sumber: The Atlantic