IAI: SEPARUH HARGA

Lalu apa yang ditawarkan IAI Israel? Perusahaan ini menawarkan harga yang jauh lebih murah. Tanker B767 MMTT dibuat berdasarkan pesawat 767 bekas. Karena merupakan kapal tanker yang terbuat dari pesawat bekas, harga dikenal sekitar setengah harga dari pesaingnya. Lantas siapa yang akan menang dalam kompetisi ini? Kita tunggu saja
Sumber: The Korea Herald